Pembangunan Istana Yatim Semesta Raya

Yasera Indonesia 
✅ Lembaga terverifikasi

Tentang Program

Memuliakan anak yatim merupakan hal yang paling disukai bahkan akan dijamin duduk bersama dengan Rosulullah di syurga Nya nanti.

Ada keutamaan dan kebaikan tiada batas bagi yang mau memelihara dan mencukupkan makanan nya hingga ia dewasa dan mandiri.

Atas dasar diatas dan kondisi anak-anak yatim yang ada di masyarakat sekitar yang masih sangat memprihatinkan dan perlu penanganan berkesinambungan secara khusus.

Dengan berbekal niat tulus dan dukungan dari semua pihak serta kesempatan yang di berikan dari salah seorang pemuka dan pemerhati anak-anak yatim di lingkungan nya,

kami pihak Yayasan Semesta Raya Indonesia sudah dan dalam proses pembebasan lahan yang cukup strategis seluas hampir 200m2 dan didalam nya di bangun tempat bernaung anak-anak yatim beserta pembinaan nya, baik pendidikan secara umum maupun keagamaan.

ISTANA YATIM Semesta Raya Indonesia

Rencana bangunan dua lantai di atas lahan seluas 144m2  Dengan Ruang tidur dapat menampung 12 hingga 20 anak2 yatim, ruang tamu, administrasi, ruang serbaguna, toilet, dapur dan ruang pembelajaran.

Lokasi Lahan dan pembangunan tepat nya di Dusun Cirangon RT.05/03 Ds. Pasir Jengkol Majalaya Karawang Jawa barat.

Proses pembangunan sudah dimulakan dengan membangun pondasi pada Hari Sabtu, 26 Juni 2021, bertepatan dengan hari yang bersejarah, yakni berdiri nya Yayasan Semesta Raya Indonesia 26 Juni 2019 dan mulai berkiprah untuk masyarakat Luas.

Struktur pondasi dibangun dengan kualitas baik, di tambah dengan cakar ayam dan paku bumi di setiap sudut nya, sehingga tidak ada kehawatiran akan adanya keretakan dan pergeseran dinding/bangunan ketika di bangun 2 lantai atau gempa

Adapun RAB ( Rencana Anggaran Biaya ) Istana Yatim Semesta Raya Indonesia

RAB Bangunan Rp. 613.875.000,-

RAB Interior      Rp.  90.480.000,- 

RAB Lahan        Rp. 216.000.000,-

RAB TOTAL      Rp. 920.355.000,-

Pembebasan Lahan Sudah Di MOU kan dan sudah dibayar Rp.100.000.000,- 

dan sangat di butuhkan bahan-bahan material untuk tahap proses pembanguna selanjut nya sampai tahap finishing !!!!

Rekening YASERA

Bank Mandiri 164-00-2462019-9

Bank BRI 207301000598307

Bank BCA 6801312575

Bank BSI 8187772126

A.n. Yayasan Semesta Raya Indonesia

Nomor Telepon:

021-22743234

SCAN QRIS

Berdonasi Menjadi Lebih Mudah
Yayasan Semesta Raya Indonesia

“Berbagi adalah bentuk lain dari rasa bersyukur, berbagilah dengan sesama tanpa mengharapkan apapun”

Qoute of the day